Pangdam III Siliwangi Kunjungi Ortu Angkat di Nagari Kacang Solok

381 hit

Pangdam III Siliwangi Mayjen Kunto Arief Wibowo mengunjungi rumah orang tua angkat ayahnya Jenderal (Purn) TNI Try Sutrisno di Jorong Tembok, Nagari Kacang, Kabupaten Solok-Sumatera Barat. Jenderal ini datang untuk menunaikan pesan ayahnya agar mampir dirumah tua semi permanen yang kondisinya semakin lapuk dan tidak dihuni ini. Mayjen Kunto Arief Wibowo datang bersama istri Ny.Mia Kunto Arief besrta rombongan staf dan pengawalnya di Pangdam III Siliwangi. Ia membawa misi akan membudidayakan kembali limau kacang yang tak pernah dilupakan sang ayah hingga kini. Silahkan tonton video lengkapnya. Wassalam

Youtube: IndraYD.chanel

Komentar

Berita Terbaru