Kembali 8 Warga Payakumbuh Terkonfirmasi Positif Covid-19, 8 Orang Sembuh

KESEHATAN-846 hit

Penulis: Yus | Editor: Medio Agusta

PAYAKUMBUH - Hari ini Kamis (21/1), ditemukan 8 orang warga Kota Payakumbuh terpapar Covid-19, syukur diantaranya tak ada tenaga pendidik. Kepala Dinas Kesehatan Kota Payakumbuh dr. Bakhrizal didampingi Kabid Kesehatan Masyarakat Fatma Nelly kepada media via whatsapp, Kamis (21/1), Mereka yang ditemukan positif Covid-19 adalah :

FA, 18 tahun, Perempuan, warga Sawahpadang Aua Kuniang, Pelajar SMAN 2 Payakumbuh

NFM, 6 tahun, Perempuan, warga Tanjung Gadang Sungai Pinago

Baca Juga


MAYI, 21 tahun, Lelaki, warga Tanjung Gadang Sungai Pinago, Karyawan Kantor Pajak Payakumbuh

AMC, 3 tahun, Lelaki, warga Tanjung Pauh

LA, 24 tahun, Lelaki, warga Tanjung Gadang Sungai Pinago, Karyawan Kantor Pajak Payakumbuh

OHM, 45 tahun, Lelaki, warga Tanjuang Gadang, Swasta

RNM, 14 tahun, Lelaki, warga Tanjuang Gadang Sungai Pinago

STS, 28 tahun, Perempuan, warga Padang Karambia, Dosen STTP

Disamping itu Kadis dr Bakhrizal juga menerangkan 8 orang sembuh atau telah bebas dari isolasi.Mereka adalah :

Sri Niken Wahyuni, 25, tahun, erempuan, warga

Padang Tiakar Mudik, Polwan

Yesi Elfia, 50, tahun, erempuan, warga Balai Kaliki (Koto Kociak Kubu Tapak Rajo, Guru TK Raudatul Jannah

Afridal, 52, tahun, erempuan, warga

parak batuang, SDN 34 Payakumbuh

Nefi Dianti, 54, tahun, erempuan, warga Balai Nan Duo, Guru SDN 28 Payakumbuh

Peri Anita, 49, tahun, erempuan, warga Cubadak Aia Tigo Koto Diate, Guru SDN 21 Payakumbuh

Musnawati, 57 tahun, erempuan, warga Cubadak Aia Tigo Koto Diate, Guru MIN Parambahan

Lisna Sari, 30 tahun, Perempuan, warga Cubadak Aia Tigo Koto Diate, Guru MIS Koto Panjang

Genta Nafri Wenda, 27 tahun

Lelaki, warga Perum TalAgo Sawahpadang Aua Kuniang, Guru SMAN 1 Harau

Dari info yang diterima media, didapatkan data Dinkes Payakumbuh, Kamis (21/1).

Suspek : 3

Kasus konfirmasi : 700

Sembuh : 604

Isolasi : 85

Rawat : 2

Meninggal : 9

KE : 13

Discarded : 11.295

Total swab : 12.709

dr. Bakhrizal menginformasikan tim gugus tugas terus berupaya keras memutus mata rantai penyebaran Covid-19 di Payakumbuh. Saat ini, dengan sudah merambah tenaga pendidik, beberapa sekolah ditutup selama seminggu dan siswa belajar daring kembali.

"Kita sudah berkoordinasi dengan dinas pendidikan, di awal dulu memang sekolah diliburkan selama 3 hari, tapi Wali Kota Riza Falepi menginstruksikan agar sekolah tatap muka diliburkan 7 hari, bila ada warga sekolah ditemukan positif Covid-19," kata dokter Bek, panggilan akrab Bakhrizal. (Yus)

Loading...

Komentar

Berita Terbaru