Minggu, 5 Warga Pessel Positif Covid-19 dan Sembuh 61 Orang

KESEHATAN-705 hit

Penulis: Rnd/Je | Editor: Marjeni Rokcalva

PAINAN - Kabag Humas dan Protokoler Setdakab Pessel, Selaku Juru Bicara Satuan Tugas Covid-19, Rinaldi, menyampaikan data terbaru Minggu, 22 Agustus 2021

A. Update data sebagai berikut:

1. Hari ini ada 5 (lima) orang pasien terkonfirmasi positif covid-19. Dengan demikian jumlah pasien yang terkonfirmasi positif Covid 19, Menjadi 3806 (Tiga ribu delapan ratus enam) orang.

Baca Juga


2. Pasien Sembuh sebanyak 61 (enam puluh satu) orang, sehingga Total pasien Sembuh 2728 (dua ribu tujuh ratus dua puluh delapan) orang.

3. Tidak ada penambahan pasien meninggal hari ini. Jadi total pasien meninggal Tetap sebanyak 138 (seratus tiga puluh delapan) orang

4. Pasien Dirawat /Isolasi 940 (Sembilan ratus empat puluh) orang dengan rincian sbb :

- 41 (empat puluh satu) orang di RS. M. Zein Painan.

- 3 (tiga) orang di RS BMC Padang.

- 8 (delapan) RS.M.Jamil Padang.

- 4 (empat) orang di RS. Reksodiwiryo Padang.

- 12 (dua belas ) orang di RS lainnya.

- 872 (delapan ratus tujuh puluh dua) orang isolasi mandiri.

*INFORMASI PASIEN SEMBUH:*

1). Pasien kasus ke-3184, Perempuan, 16 th, Pelajar SMA 3 Painan, alamat Perumnas Painan Timur Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

2). Pasien kasus ke-2885, Laki-laki, 48 th, Swasta, alamat Jl. Sultan Agung Painan Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

3). Pasien kasus ke-2890, Perempuan, 37 th, IRT, alamat Kp Luar Salido Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

4). Pasien kasus ke-2892, Perempuan, 86 th, IRT, alamat Jl. Sutan Syahrir Painan Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

5). Pasien kasus ke-2897, Perempuan, 25 th, Apoteker RS BKM Sago, alamat Jl. Jend Sudirman Sago Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

6). Pasien kasus ke-2899, Laki-laki, 15 th, Pelajar SMA 3 Painan, alamat Kp Baru Sago Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

7). Pasien kasus ke-2959, Perempuan, 25 th, Karyawan Swasta, alamat Jl. Jend Sudirman Sago Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

8). Pasien kasus ke-2974, Laki-laki, 15 th, Pelajar SMA 3 Painan, alamat Sago Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

9). Pasien kasus ke-2977, Perempuan, 17 th, Pelajar SMA 3 Painan, alamat Jl. Pasar Baru Asam Kumbang Kec. Bayang, Ybs isolasi Mandiri.

10). Pasien kasus ke-2987, Perempuan, 17 th, Pelajar SMA 3 Painan, alamat Sago Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

11). Pasien kasus ke-2990, Laki-laki, 15 th, Pelajar SMA 3 Painan, alamat Sago Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

12). Pasien kasus ke-2994, Perempuan, 16 th, Pelajar SMA 3 Painan, alamat Kp Baru Sago Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

13). Pasien kasus ke-2996, Perempuan, 16 th, Pelajar SMA 3 Painan, alamat Kp Baru Sago Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

14). Pasien kasus ke-3001, Perempuan, 16 th, Pelajar SMA 3 Painan, alamat Kec. Muaro Sabak Barat, Ybs isolasi Mandiri.

15). Pasien kasus ke-3008, Perempuan, 16 th, Pelajar SMA 3 Painan, alamat Dusun Tengah Ranah Karya, Ybs isolasi Mandiri.

16). Pasien kasus ke-3012, Perempuan, 15 th, Pelajar SMA 3 Painan, alamat Muko-Muko Bengkulu, Ybs isolasi Mandiri.

17). Pasien kasus ke-3016, Perempuan, 15 th, Pelajar SMA 3 Painan, alamat Kincir Salido Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

18). Pasien kasus ke-3017, Laki-laki, 16 th, Pelajar SMA 3 Painan, alamat Rawang Painan Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

19). Pasien kasus ke-3018, Perempuan, 14 th, Pelajar SMA 3 Painan, alamat Perumahan PIL Painan Timur Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

20). Pasien kasus ke-3019, Perempuan, 15 th, Pelajar SMA 3 Painan, alamat Jl. Raden Saleh Painan Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

21). Pasien kasus ke-3034, Perempuan, 16 th, Pelajar SMA 3 Painan, alamat Perumahan Sago Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

22). Pasien kasus ke-3035, Laki-laki, 15 th, Pelajar SMA 3 Painan, alamat Sago Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

23). Pasien kasus ke-3044, Perempuan, 16 th, Pelajar SMA 3 Painan, alamat Jl. Pemuda Painan Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

24). Pasien kasus ke-3045, Laki-laki, 16 th, Pelajar SMA 3 Painan, alamat Perumnas Painan Timur Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

25). Pasien kasus ke-3085, Perempuan, 33 th, Staf Puskesmas Pasar Baru, alamat Perumahan BSD Sago Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

26). Pasien kasus ke-3086, Perempuan, 2 th, Belum Sekolah alamat Perumahan BSD Sago Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

27). Pasien kasus ke-3104, Perempuan, 12 th, Pelajar, alamat Perumahan Karang Sago Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

28). Pasien kasus ke-3105, Perempuan, 36 th, Honorer Kantor Bupati, alamat Jl. Jendral Sudirman Sago Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

29). Pasien kasus ke-3108 Perempuan, 36 th, IRT, alamat Sungai Nipah Painan Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

30). Pasien kasus ke-3112, Perempuan, 61 th, Pensiunan PNS, alamat Perumnas Painan Timur Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

31). Pasien kasus ke-3114, Laki-laki, 28 th, swasta, alamat Bunga Pasang 1, Ybs isolasi Mandiri.

32). Pasien kasus ke-3120, Perempuan, 26 th, IRT, alamat Ujung Tanjung kp. Karang Sago Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

33). Pasien kasus ke-3129, Perempuan, 59 th, Pensiunan, alamat Perumnas Painan Timur, Ybs isolasi Mandiri.

34). Pasien kasus ke-3163, Perempuan, 28 th, dokter umum RSUD M. Zein Painan, alamat Kampung Sago, Kec. IV Jurai Painan, Ybs isolasi Mandiri.

35). Pasien kasus ke-3164, Laki-laki, 16 th, Pelajar, alamat Kampung Sago, Kec. IV Jurai Painan, Ybs isolasi Mandiri.

36). Pasien kasus ke-3168, Perempuan, 40 th, ASN RSUD Painan, dr Patologi Anatomi, alamat jln Thamrin Rawang Painan, Ybs isolasi Mandiri.

37). Pasien kasus ke-3169, Laki-laki, 38 th, ASN kantor DPRD pesisir selatan, alamat Bunga Pasang 1 Kecamatan IV jurai, Ybs isolasi Mandiri.

38). Pasien kasus ke-3170, Perempuan, 34 th, Peg BUMD BPD Cabang Painan, alamat Rawang Painan, Ybs isolasi Mandiri.

39). Pasien kasus ke-3176, Laki-laki, 60 th, Pensiunan, alamat Painan, Ybs isolasi Mandiri.

40). Pasien kasus ke-3178, Laki-laki, 16 th, SD IT Al fikr, alamat Bunga Pasang Asri Kec.

IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

41) Pasien kasus ke-3182, Perempuan, 36 th, PNS RSUD M. Zein Painan, alamat dekat Dr. gigi Asrul, Rawang Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

42). Pasien kasus ke-3183, Laki-laki, 25 th, alamat dekat Dr. gigi Asrul, Rawang Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

43). Pasien kasus ke-3186, Laki-laki, 52 th, Dokter, alamat Terminal sago, Sianik Sago, Ybs isolasi Mandiri.

44). Pasien kasus ke-3185, Laki-laki, 13 th, alamat kt.Rawang . Kenagarian Tambang Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

45) Pasien kasus ke-3188, Perempuan, 29 th, Peg BLUD dr M. Zein Painan, alamat jl Zaini Zein, Kmpg Rawang, Nag Painan. Kec IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

46). Pasien kasus ke-3189, Perempuan, 2 th, Balita, alamat Jl Zaini Zein, Kmpg Rawang, nag. Painan. Kec iv jurai, Ybs isolasi Mandiri.

47) Pasien kasus ke-3232, Perempuan, 27 th, Bidan IGD M. Zein (peg BLUD), alamat Painan Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

48). Pasien kasus ke-3251, Perempuan, 37 th, IRT, alamat Perumahan Nelayan No. 20 Painan Selatan, IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

49). Pasien kasus ke-3255, Perempuan, 33 th, dokter mzein painan dan klinik polres pessel, alamat jl jendral. Sudirman depan terminal Sago kp.Karang Sago, Nag Sago Salido. Kec IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

50). Pasien kasus ke-3259, Laki-laki, 41 th, Pol Airud Pessel, alamat perumnas blok c2 no 2 timbulun nag.Painan Timur Kec.IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

51). Pasien kasus ke-3266, Laki-laki, 37 th, Polri Pessel, alamat Jl. Perintis Kemerdekaan no 273. Kp Tangah, Painan timur, Ybs isolasi Mandiri.

52). Pasien kasus ke-3282, Perempuan, 30 th, staf dinkes pessel (bidan), alamat Rawang Painan, Painan. Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

53). Pasien kasus ke-3289, Laki-laki, 37 th, Polri Pessel, alamat asrama polisi. s

Satpasring. Nag Uainan utara Kec IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

54). Pasien kasus ke-3328, Laki-laki, 44 th, Kepala Cab Bank BRI Ps. Baru, alamat Kamp. Luar Salido, Nagari Salido Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

55). Pasien kasus ke-3385, Perempuan, 16 th, Pelajar SMA 3 Painan, alamat Rawang Painan (Dekat PAUD Tiara Bunda), Ybs isolasi Mandiri.

56). Pasien kasus ke-3508, Perempuan, 27 th, IRT, alamat Kp. Rawang, Nag. Painan, Kec. IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

57). Pasien kasus ke-3525, Laki-laki, 37 th, Polri Polres Pessel, alamat Bunga Pasang 1, Bg Pasang Salido, IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

58). Pasien kasus ke-3556, Perempuan, 24 th, Mahasiswa, alamat jl. Abdul Moein, Painan Utara, IV Jurai, Ybs isolasi Mandiri.

59). Pasien kasus ke-3559, Laki-laki, 54 th, ASN Guru SMK N 1 Painan, alamat Perumnas Painan Timur, Ybs isolasi Mandiri.

60). Pasien kasus ke-3615, perepuan, 18 th, pelajar, alamat gang Flamboyan Painan Utara, ybs isolasi mandiri.

61). Pasien kasus ke-2986, Perempuan, 17 th, Pelajar SMA 3 Painan, alamat Lubuk Gambir, Koto Berapak Kec. Bayang, Ybs isolasi Mandiri.

*INFORMASI PASIEN POSITIF :*

1) . Pasien kasus ke- 3802, Laki-laki, 35 th, Karyawan Haris Motor, alamat Kp Olo Tambang Kec. IV Jurai, ybs isolasi mandiri.

2). Pasien kasus ke- 3803, Laki-laki, 80 th, Petani, alamat Koto VIII Mudiak Koto VIII Pelangai Kec. Ranah Pesisir, ybs isolasi di RS Painan.

3). Pasien kasus ke- 3804, Laki-laki, 40 th, Supir, alamat Penyebrangan Pasar Surantih Kec. Sutera, ybs isolasi di RS Painan.

4). Pasien kasus ke- 3805, Perempuan, 67 th, IRT, alamat Bukit Siayah Lumpo Kec. IV Jurai, ybs isolasi di RS Painan.

5). Pasien kasus ke- 3806, Perempuan, 29 th, Perawat RSUD Painan, alamat Jl. Pagaruyung Painan Kec. IV Jurai, ybs isolasi di RS Painan.

5. Kasus Suspek Gejala Sedang-Berat 35 (tiga puluh lima) orang :

- 5 (lima) orang dirawat di RS. Painan.

- 30 (tiga puluh) orang isolasi mandiri.

6. Kasus Suspek (Gejala Ringan)

- Total : 1336 orang.

- Selesai masa pemantauan : 1305 orang

- Proses Pemantauan 31 orang.

7. Kontak Erat

- Total : 17.569 orang

- Selesai Pemantauan :16.058 orang

- Proses pemantauan: 1.511 orang

8. Pelaku perjalanan

- Total : 22. 713 orang

- Selesai Pemantauan : 22.637 orang

- Proses pemantauan : 76 orang.

B. Berkaitan dengan penanganan Covid 19 dapat kami sampaikan :

1. Pelaksanaan Karantina OTG dan positif ringan di Rusunawa

Total : 147 orang

Selesai : 147 orang

Sedang menjalani karantina: NIHIL

2. Untuk informasi data covid 19 Kabupaten Pesisir Selatan, dapat melalui link web: https://covid19.pesisirselatankab.go.id.

(Rnd/Je)

Loading...

Komentar

Berita Terbaru